Thursday, May 16, 2019

HOME WITH MODERN STYLE FOR SMALL FAMILY

By ANDI KHUSNULYAKIN, S.ST, MT



One-storey house suitable for small families with a simple and modern design that produces comfort and warmth. This house is intended for couples who are newly married and have not dared to issue a large budget so that the house is built to adjust their budget and needs. For example, they need a place to sleep, then they will build 1 bedroom but also plan to have this house grow with them.


Modern style for this house is poured in the form and use of certain materials at the front of the house, there is a one point formation that can be seen by laymen, namely high glass (directly visible) while being buffered like wood and some sloping garden parts that are useful buffer this house itself.

Occupancy activities are accommodated by simple spaces as needed. The division of the house space is made more pocketed, there is one hallway in the house as an area of ​​circulation left and right spaces. To the left of the hall is a row of living rooms and family rooms while the right is a row of rooms and wc, while the back is made for the kitchen.



The interior of this house feels bright with the dominance of white on the walls. Minimalist impression is presented through displays or accessories that are not excessive. The design of the master bedroom or master room is made very special which has a working closet, special bathroom and out door doors, although the facade does not look out the door, but when we enter the new room it looks special with its own exit that works as the exit and lighting of this room.








         The uniqueness of the house on 152 m2 of land also pays attention to the use of natural energy. In air circulation there is a hot wind that rises to the top, the ceiling is tilted so that the hot wind is up and does not gather at the bottom of the room, while in that room there is still comfort and a house that people really look for. In each room avoid dark or dead rooms by maximizing natural light and air



The design of the kitchen is made semi out door with consideration of comfort. The kitchen is identical to the smell and all kinds of things so that it uses open glass windows and a direct view to the park in the middle.


IDEAL HOME TIPS

Each room has its own quality, be it the kitchen or the other must be given more quality, up to the bathroom. Moreover, the Master bed room is definitely 80% of people occupying that room is the owner of the house. Then we have to think about the quality of space and the results of the quality of space

Tuesday, May 14, 2019

RUMAH MODERN DAN FUTURISTIK


      Desain rumah modern dan futuristik ini tidak secara spesifik meniru salah satu karya Peter Richard Meier tetapi lebih meniru gaya desainnya secara umum. Karya-karya Meier dikenal dengan bentuk dan fasad yang cukup rumit dan terkadang seperti menyerupai sebuah mesin daripada sebuah bangunan. Struktur denah dan peletakan ruanganya sendiri memang cukup jelas.  Terkadang fasadnya muncul dengan sangat rumit, tetapi tetap indah dan brilian.


       Desain rumah modern dan futuristik ini denah tercipta dari bentuk persegi panjang dan lingkaran. Di denah persegi panjang, diletakkan ruang tamu dan ruang keluarga sehingga pembagian zonanya cukup jelas. Sementara di bangunan melingkarnya, ditempatkan kamar dan dapur. Sisa pembagian ruang tersebut menciptakan teras luar yang masih terlingkup oleh bentuk lingkarannya seperti pada bangunan karya Richard meier di kota Ulm Jerman.




RUMAH KONSEP PETER RICHARD ALAN MEIER

Disusun Oleh  ANDI KHUSNULYAKIN, MT


BIOGRAFI PETER RICHARD ALAN MEIER

Peter Richard Alan Meier lahir pada 12 Oktober 1934 di New Jersey Amerika Serikat. Richard Meier  adalah cucu warga amerika keturunan Jerman yang berasal dari Frankenthal dekat Wurzburg. Ia belajar arsitektur di Cornell University, Ithaca. Selama studinya, meier melakukan beberapa perjalananstudi ke Eropa, disana ia bertemu dengan desainer prancis, pelukis, dan arsitek Le Corbusier (Charles Edouard Jeanneret-Gris). Richard Meier memperoleh pengalaman di berbagai perusahaan arsitektur ternama.
  • Pada tahun 1962 ia diangkat oleh Cooper Union di Manhattan sebagai profesor desain. 
  • Pada tahun 1963 ia membuka kantor  dsain sendiri di New York, ia juga mengajar di Universitas Princeton, Syracuse, Yale dan Harvard. 
  • Pada tahun 1959 Meier bekerja dengan pelukis Amerika yang bernama Frank Stella. 
  • Pada Tahun 1960, Meier mendalami desain real estate dan seluruh penunjangnya. Kemudian ia beralih ke perencanaan single building. 
  • Pada tahun 1927 ia merencanakan desain "Pusat Pengembangan Bronx" yang merupakan fasilitas khusus bagi orang cacat.
  • Pada Tahun 1986, Richard Meier menjadi pemenang lomba desain ulang ruang terbuka pubik di dekat gereja katedral di Kota Ulm, Jerman. pada tahun yang sama Meier juga membuat desain untuk Museum of Fine Arts di Barcelona Spanyol. Selain itu, sebuah kantin untuk perusahaan Weishaupt di Jerman juga berhasil dituntaskan. Ciri khusus bangunan tersebut adalah mempunyai panorama jendela kaca transparan yang cukup bagus dan unik. Di kota Munich, Jerman, bangunan Siemens Forum juga berhasil di tuntaskan. Secara keseluruhan bangunan ini berbentuk oval dengan material yang berwarna putih bersinar, sehingga bangunan ini mempunyai karakter yang cukup kuat. Bahkan Arp Museum di Rolandseck dekat Remagen juga merupakan salah satu karya kreatifnya. 
  • Tahun 1992 Meier mendapatkan kontrak untuk mendesain The Getty Center di Los Angeles sebagai penghargaan khusus dari pekerjaan sebelumnya. Proyek ini dimulai tahun 1992 dengan desain menyediaan tempat atau lokasi yang tepat untuk menyimpan koleksi karya seni terkenal Getts, dan bangunan ini juga sebgai Pusat budaya dan intelektual di pantai barat Amerika Serikat.
  • Padq tahun 1984 Richard Meiar menerima salah satu penghargaan tertinggi dari Pritzel Prize sehingga dia menjadi arsitek yang cukup dikenal luas di dunia Internasional. Hal tersbut dikarenakan penghargaan ini di kalangan dunia profesional  dunia arsitektur yang setara dengan penghargaan nobel di dunia

KARYA (DESAIN)  PETER RICHARD ALAN MEIER

Ciri khas karya atau desain Richard Meier :
  1. Estetika fasad yang elegan dan ditandai dengan pilihan bahan atau material yang sangat baik dan banyak di antaranya warna dasar putih. Desain ruangnya selalu terkesan ringan. Desain elemen khusus memudahkan adanya hubungan baik antara ruang yang menjadi ciri khas luar biasa dari Richard Meier.
  2. Ditandai dengan tidak hanya struktur yang jelas tetapi juga sintetis imajinatif ruang, pencahayaan, dan bentuk. Dari 3 elemen tersebut, cahaya merupakan unsur favoritnya. Hal tersebut dapat menghasilkan kesan yang selalu berubah dari satu ruang ke ruang lainnya.
  3. Desain permukaan bangunan dengan material finishing porselin atau keramik yang benyak mengunadang perhatian publik.
  4. Ketertarika terhadap bentuk-bentuk seni lainnya. temasuk perencanaan dan penyelesaian museum untuk koleksi Fried Burda di kota Baden-baden Jerman. Proyek ini telah terealisasi pada tahun 2002 hingga 2004. Ricard meier mendapat penghargaan pada tahun 2005 dari American institute of Architects.

Desain   








Postingan terbaru

INTERIOR RUMAH KONSEP GABUNGNAN SCANDINAVIAN DAN INDUSTRIAL

Disusun oleh : H. ANDI KHUSNULYAKIN, MT Bagaimana mengaplikasikan warna putih di hunian supaya terlihat stylish? Tidak suka dengan Hu...

Seluruh Postingan